Rabu, 18 Maret 2009

menelusuri obyek wisata dengan peta (map) di provinsi NAD

Gambar. I Peta Infrastruktur Provinsi Nanggroe Aceh Darussalam (NAD)




Gambaran Obyek-obyek wisata mungkin bisa menambah informasi bagi anda kondisi ketinggian, jalan, batas administrasi kabupaten sarana prasarana yang ada semoga bermanfaat tentunya kami percaya sekecil apa pun informasi itu akan lebih sangat berharga bagi yang membutuhkan oke dimanapun anda berpijak
Gambar, Peta dan keterangan ini di buat dalam rangka rehabilitasi dan rekonstruksi NAD-Nias
sumber Peta Dari Badan Koordinasi Survei dan Pemetaan Nasional (Bakosurtanal)
deskripsi dan keterangan gambar - gambar photo dari Dinas Pariwisata Pemerintah Daerah Tingkat I Provinsi Nanggroe Aceh Darussalam (NAD)



Gambar. II Peta Infrasturktur dan batas kecamatan Kota Bandaaceh skala besar

Pada Gambar II sengaja kami tampilkan peta kota bandaaceh lengkap dengan nama jalan nama desa/ kelurahan mudah -mudahan dapat memberikan informasi tambahan bagi anda yang pertama kali ke kota banda aceh biar tidak tersesat oke, juga kami tampilkan sebagaian ciri-ciri khas oleh-oleh yang terkenal kopi aceh

Selasa, 17 Maret 2009

menelusuri obyek wisata pantai dengan peta (MAP) di kabupaten Serang Provinsi Banten

Gambar Jaringan Jalan menuju wisata pantai
Kabupaten Serang Provinsi Banten


Obyek wisata pantai yang terkenal di Kabupaten Serang, pantai Anyer dan Pantai Carita, jarak tempuh pantai anyer dari kota Cilegon kurang lebih 15 Km arah selatan







Sekilas keindahan pantai Anyer anda tertarik datang langsung oke




Pantai Carita tepatnya di desa Sukarame kecamatan Labuhan Kabupaten Serang kurang lebih 32 Km arah selatan Kota Cilegon dan merupakan obyek wisata yang berstatus Wana Wisata yang di kelola oleh Perum perhutani
perjalanan menuju lokasi dapat ditempuh dari jakarta dan bogor melalui jalan Tol Jakarta Merak keluar di pintu Tol Cilegon Timur menggunakan kendaraan pribadi jika anda tidak mempunyai mobil pribadi tetapi anda berniat ingin refresing mencari suasana baru karena perjalanan kepantai carita anda akan menyusuri pantai dan dapat menikmati panorama alam selat sunda pertama anda harus mencari angkutan umum jenis minibus dari kota cilegon jangan lupa lihat jurusan Labuhan angkutan umum ini akan tepat melewati depan pantai carita, jika anda tanya fasilitas apa aja yang ada di pantai carita mandi bareng dalam air laut ada perahu wisata atau kapal pesiar yang siap mengantan berkeliling selat sunda plusa sampai ujung kulon fasilitas lain jangan tanya lagi datanglah pasti tidak kecewa oke





sumber data atlas sumberdaya dan lingkungan